Sabtu, 06 Juni 2015

Website Jual Beli Internasional



Berikut daftar situs jual-beli atau bisnis to bisnis (B2B) internasional:

  1. Alibaba.com
  2. Ec21.com
  3. Globalbuyersonline.com
  4. Go4worldbusiness.com
  5. Tradeboss.com
  6. Manufacturer.com
  7. Toptenwholesale.com
  8. Ecplaza.net
  9. Businessportals.com
  10. Enterweb.org
  11. exporters.sg
  12. alipersia.com, dll
Saran saya sebagai pemula daftarlah sebagai anggota yang tidak berbayar / gratisan terlebih dahulu.  Karena banyak daftar buyers di situs-situs tersebut yang hanya bertindak sebagai makelar saja.  Memang sebagai anggota gratisan, produk kita tidak akan tampil pada urutan-urutan awal, bahkan mungkin produk kita akan tampil di halaman yang ke seribu.  Tapi jangan pesimis, tetap gencar melakukan promosi, biarlah buyer yang serius yang akan menghubungi kita nantinya.  Yang terpenting katalog produk yang kita tampilkan pada situs tersebut kompetitif baik dari segi harga maupun kualitasnya dibanding produk dari pesaing.

Namun tidak ada salahnya menjadi member prioritas / berbayar, karena nantinya akan mendapatkan keuntungan tersendiri seperti kredibilitas yang tinggi dimata buyer.  Selain itu juga akan banyak inquiri dari buyer secara otomatis karena sudah diatur oleh pengelola website jual-beli atau bisnis to bisnis tersebut.


16 komentar:

  1. salam sukses pak,
    saya bersedia bekerjasama baik pemasaran produk dr luar negeri atau supply produk.
    ini produk saya pusatsancu.com
    whatsapp 085732542345

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terima kasih sudah berkunjung ke blog saya, semoga sukses bisnis sandalnya

      Hapus
  2. mw tanya kalo jual beli internasional spt itu kia bebas menjual apa saja kan ya ?

    BalasHapus
  3. Mas bantu saya menjual barang ke luar negeri?

    BalasHapus
  4. salam semangat, mas buyer internasional apa ada groupnya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. banyak grup atau asosiasi buyer di luar negri, salah satu linknya ada di artikel ekspor nanas dan pisang ke jepang

      Hapus
  5. Pak.. ada tips ngga semisal kita ambil buyer di http://globalbuyersonline.com/ , bagaimana kita mengetahui bahwa dia itu trusted? atau mungkin bapak bisa share ke kami stepnya buat perjanjian dengan mereka itu bgmn ya pak

    makasih sebelum dan sesudahnya
    Jazakallah

    BalasHapus
    Balasan
    1. ciri-ciri buyer kredibel: mau diajak ketemuan untuk melihat barang, selalu menggunakan sales kontrak baik pembeliannya jangka pendek/menengah/panjang, bersedia menggunakan metode pembayaran T/T atau ada uang muka meski sisa pembayarannya setelah barang dicek kualitasnya di gudang buyer atau menggunakan L/C at sight dari bank bonafid

      Hapus
  6. Saya ingin memasarkan produk karya anak bangsa Natural Nusantara , apabila ada yg berminat bisa hub saya 083113347863

    BalasHapus
    Balasan
    1. Makanan khas kebumen lanting bisa kah expor??

      Hapus
  7. Kak boleh minta tuntunan nya cara mendaftar di situs itu

    BalasHapus
  8. Kami butuh bantuan mencari buyer luar negeri untuk eksport buah mangga.mohon batuan nya

    BalasHapus
  9. Assalamualaikum, Hallo ka kami peedia arang kayu dan rumput laut, jika ingin order silakan hub 081355464872
    Terimakasih

    BalasHapus
  10. Semangat belajar jualan internasional,

    BalasHapus